Inilah Indeks Saham Terpopuler di Indonesia, untuk Acuan Membeli Saham
Peminat investasi di tanah air semakit meningkat namun seringkali tidak diimbangi dengan pengetahuan yang memadai sehingga kerap menimbulkan kegagalan. Untuk itu perlu kiranya bagi seseorang untuk memiliki bekal pengetahuan dalam dunia investasi sehingga dengan pengetahuan yang dimiliki seseorang bisa lebih cermat dalam berinvestasi. Salah-satu jenis investasi yang sedang popular belakangan