Mudah! Begini Cara Mendaftar BNI Sekuritas

Bank BNI merupakan bank yang banyak memberikan kemudahan bagi para konsumennya dengan pelayanan yang prima dan pelbagai tawaran yang menjanjikan menjadikan bank ini melekat di hati masyarakat.

Baru baru ini BNI membuka layanan investasi saham. Dengan meluncurkan layanan BNI Sekuritas. Ada banyak pilihan saham yang bisa kita pilih seperti. reksadana, obligasi, dan eba sp ritel.

Dengan hadirnya layanan tersebut kini lebih mudah bagi kita untuk memulai investasi saham.  Disamping itu melakukan investasi bersama BNI Sekuritas dipandang lebih aman, mudah, dan terpercaya.

Kemudahan lainnya yang ditawarkan adalah kita tidak perlu ribed dalam mengurus admistasi hanya dengan ponsel atau laptop kita sudah bisa mendafatar BNI Sekuritas dengan mudah.

Tidak seperti bank bank lain investasi awal jika kita akan menanam saham dengan menggunakan layanan di bank ini pun relatif sedikit. Sehingga kita bisa dengan mudah menjadi investor suatu perusahaan blue chip dengan modal yang minim.

Sangat menguntungkan bagi investor pemula dengan pelbagai kemudahan dan tawaran menarik yang dijanjikan.

Bagi kalian yang masih binggung cara mendaftar BNI sekuritas ikuti petunjuk berikut:

Ada 3 langkah dalam registrasi                                 

1. Mengisi From Pendaftaran

Mengisi From Pendaftaran

Langkah pertama adalah mengisi from registrasi pendafataran caranya sangat mudah kita bisa mendaftar dengan perangkat ponsel atau laptop. Buka laman BNI Sekuritas lalu klik rekening kemudian pilih registrasi online. Setelah itu isi data pemohon secara lengkap.

2. Melengkapi Informasi Tambahan

Langkah selanjutnya adalah melengkapi informasi tambahan yang berisi nama alamat dan domisili, perhatikan dalam mengisi data satu persatu jangan sampai salah menginput data karena bisa menjadi masalah dikemudian hari.

Sebelum itu kita perlu menyiapkan nomor NPWP untuk diinput. Jika belum mempunyai NPWP bisa menggunakan kartu mahasiswa atau identitas yang lain dan menyertakan surat belum mempunyai NPWP dari pihak terkait.

3. Mengisi Kuesinoner

Langkah terakhir adalah mengisi beberapa pertanyaan, yang harus diisi, pastikan Anda mengisi dengan jujur dalam menjawab semua pertanyaan yang diberikan dari pihak bank. Dalam langkah terkahir ini kita perlu menyiapkan foto KTP, Foro diri sedang memegang KTP dan Foto tanda tangan. Setelah semuanya sudah maka tingal klik submit.

Sudah selesai, kita tinggal menunggu telpon atau email pemberitahuan verifikasi dari CS Bank tersebut. Waktu tunggu sekitar 1-2 minggu jika sudah memiliki rekening BNI. Jika menggunakan rekening lain maka harus mengirimkan berkas kepada kantor pusat BNI di Jakarta.

Jika akun kita sudah diverifikasi maka kita bisa dengan mudah melakukan transaksi pemberliaan saham yang terdapat pada layanan BNI Sekuritas ini. Berikut langkah pembeliannya:  

Cara Pembeliaan Saham Pada Layanan BNI Sekuritas

Ada 2 jenis perangkat yang bisa kita gunakan dalam melakukan pembeliaan saham yang pertama dengan ponsel yang kedua dengan PC. Keduanya harus kita download dulu baru bisa kita gunakan.

Pertama: Bukan software Esmart yang telah diinstal (pastikan selalu menggunakan versi terbaru)

Pada dasboard, akan muncul halaman awal aplikasi login. Silakan masukan Userid dan Password yang telah dikirimkan oleh pihak BNI Sekuritas.

Mengisi From Pendaftaran

Untuk melihat saham apa yang sudah kita beli, silakan masuk ke menu Account > Portofolio. di Portofolio kita dapat melihat jumlah dana, saham yang dibeli dan informasi kesedian dana T1 sampa T3.

Keuntungan Menggunakan Layanan BNI Sekuritas

Selain aman dan nyaman ada beberapa keuntungan yang bisa kita dapatkan dengan menggunakan layanan tersebut diantaranya adalah:

1. Menampilkan pergerakan saham secara aktual

Melalui Market Info Equity kita bisa merekam dan mengetahui pergerakan saham  secara continue.

Dengan infromasi tersebut kita bisa dengan mudah mengkontrol dan melihat pergerkan saham sehingga bisa menjadi pertimbangan bagi kita dalam melakukan kebijakan dalam investasi ini.

2. Mudah dan Nyaman

Dengan melaui fitur trading equality memudahkan kita melakukan investasi kapan saja dan dimana saja hanya dalam waktu yang singkat.

Begini Cara Mendaftar BNI Sekuritas

3. Terdapat fasilitas bantuan Sales/Account Officer BNI Sekuritas

Dengan layanan tersebut kita bisa bertanya kapan saja jika sewaktu waktu kita mengalami kebingungan dalam jenis investasi ini. Sehingga memudahkan kita dalam memecahkan kebingungan yang sering dialami oleh para investor.

Bagaimana? Mudah bukan cara melakukan registrasi BNI Sekuritas. Tunggu apalagi lakukan sekarang juga. Karena investasi merupakan instrument yang sangat menjanjikan dimasa sekarang.

Baca juga : Apa itu saham blue chip

Terlebih lagi BNI Sekuritas memberikan kemudahan layanan dan keuntungan yang menjanjikan yang bisa diakses secara cepat dengan fasilitas teknologi terkini yang disajikan.

Baca juga: Sejarah Saham BBRI dan Pertumbuhannya Sampai Saat Ini

  • Leverage 1:500
  • Min Deposit : $25
  • 50% Bonus setiap deposit
  • Perlindungan Saldo Negatif
  • Spread mulai 0,7 Pips
  • Platform: Metatrader MT4, MT5
  • Regulasi: IFSA (St. Vincent Grenadines)
  • Copy Trading
  • Akun Islami
  • Kontes !
  • Broker Forex & CFD Teregulasi Internasional
  • Min Deposit $100 ( Akun Standar )
  • Leverage hingga 1:3000
  • Platform Trading MT4,MT5, dan Terminal Trading
  • Bebas Biaya Komisi
  • Bonus $5 untuk pengguna akun baru
  • Tersedia akun Cen, Mikro dan Standar

Disclaimer On.

Pandangan diatas merupakan pandangan dari Sahamtop.com, Kami tidak bertanggung jawab terhadap keuntungan dan kerugian kamu sebagai investor dalam transaksi. Keputusan tetap ada pada Investor.